LANGKAH LANGKAH MENGINDARI BAHAY INTERNET :
- Jagalah user id dan password jangan sampai di curi orang lain
- Jangan menampilkan data penting di jejaring sosial seperti tanggal lahir, alamat rumah, alamat sekolah, no hp, no telepon, nama ibu kandung, jadwal kegiatan, dan hobi.
- Hindari situs berbau pornografi, perjudian, dan prostitusi di internet situs tersebut tidak perlu di akses atau di buka
- Jangan mudah percaya jika di tawarkan sesuatu yang menarik dan dapat di peroleh dengan mudah
- Hati hati dengan orang yang baru di kenal di dunia maya. jangan mudah percaya
- Hati hati memasukan alamat email pada suatu web bisa jadi web itu mengandung phising
- Gunakan layanan email yang di sertai dengan penangkal spam
- Perkuatlah ibadah dan pahamilah ajaran agama yang di anut, kembangkan prinsip - prinsip ajaran dan perilaku yang baik
BACA JUGA: TIK KELAS 9 BAB 1 SEMESTER GANJIL DAMPAK NEGATIF INTERNET
0 komentar: